Sekilas Mengenai Tabungan Bunga Harian Commonwealth Bank
Tabungan Bunga Harian adalah rekening tabungan perorangan dalam mata uang Rupiah yang tersedia khusus untuk nasabah perorangan dengan beragam keuntungan.
Keuntungan dan Fitur Tabungan Bunga Harian Commonwealth Bank
- Setoran awal hanya Rp500.000.
- Bunga tabungan kompetitif yang dihitung berdasarkan saldo harian.
- Kemudahan bertransaksi melalui lebih dari 180.000 jaringan Debet Prima/BCA dan lebih.
- Kemudahan bertransaksi melalui lebih dari 180.000 jaringan Debet Prima/BCA dan lebih dari
- Kemudahan bertransaksi melalui lebih dari 180.000 jaringan Debet Prima/BCA dan lebih dari 40.000 ATM diseluruh Indonesia.
- GRATIS biaya untuk semua transaksi di jaringan ATM Commonwealth Bank.
- GRATIS 10 (sepuluh) kali biaya tarik tunai melalui mesin ATM milik bank anggota jaringan Prima dan ATM Bersama jika saldo rata-rata bulanan Anda minimal Rp10 juta.
- Bebas biaya transaksi debet di seluruh merchant debit Prima di Indonesia.
- Direct link dengan ATM Commonwealth Bank di Australia, khusus rekening dalam mata uang AUD.
- Akses bertransaksi melalui Internet/Mobile Banking dengan diskon biaya transaksi:
- Gratis biaya real-time transfer antar bank di Indonesia.
- Diskon 50% biaya transfer dengan metode SKN.
- Diskon 50% biaya transfer dengan metode RTGS.
- Diskon 50% biaya transfer mata uang asing dengan metode SWIFT.
- Diskon 50% biaya pembelian produk reksadana 50%.
- Laporan rekening bulanan.
Syarat Pengajuan Tabungan Bunga Harian Commonwealth Bank
- Pembukaan rekening dapat dilakukan di cabang Bank Commonwealth terdekat dengan mengisi dan menandatangani aplikasi pembukaan rekening disertai dengan dokumen persyaratan pembukaan rekening.
-
Persyaratan Dokumen:
- WNI: KTP yang masih berlaku dan NPWP
- WNA: Paspor dan KIMS/ KITAS/ Surat Referensi dari perusahaan yang sudah menjadi nasabah Bank Commonwealth/ Surat Referensi dari CBA, NPWP dan dokumen pendukung lainnya sesuai ketentuan yang berlaku di PT Bank Commonwealth.
Temukan produk tabungan terbaik lainnya di cermati sekarang juga.