Daftar Dokter Ortopedi Terdekat di Jakarta, Lengkap dengan Alamat Prakteknya
Rasa nyeri di persendian, otot, atau bengkak di bagian kaki dan tangan sering tidak dianggap serius. Banyak yang merasa jika rasa tidak nyaman yang timbul dapat membaik sendiri tanpa perlu harus memeriksakan diri ke dokter.
Padahal terkadang, rasa nyaman yang terjadi bisa menjadi tanda adanya masalah serius pada otot atau tulang, misalnya retak atau patah. Karena itu, perlu dicari akar masalahnya agar seandainya memang ada kondisi serius, bisa segera mendapatkan penanganan yang tepat.
Cara terbaik untuk mengetahuinya adalah memeriksakan diri ke dokter ortopedi. Profesi ini secara khusus memang memiliki kemampuan untuk mengobati penyakit yang terkait dengan tulang, sendi, dan tendon, dan otot.
Kamu bisa berkunjung ke tempat praktek dokter ortopedi terdekat untuk mendapatkan diagnosis yang tepat.
Daftar Dokter Ortopedi Terdekat di Jakarta
Untuk kamu yang berdomosili di Jakarta, berikut daftar dokter spesialis ortopedi terdekat yang bisa dikunjungi.
Jakarta Utara
Nama Wilayah | Keteragan Nama Dokter dan Alamat Lengkapnya |
Cilincing |
Jika tempat tinggalmu di daerah Cilincing ada dokter spesialis ortopedi dr. Muhammad Anggawiyatna, Sp.OT yang bisa dikunjungi. dokter ini berpraktek di RS Islam Jakarta Sukapura, Jakarta Utara. Alamat: RS Islam Jakarta Sukapura, Jl. Tipar Cakung No. 5 Sukapura, Cilincing Jakarta Utara |
Tanjung Priok |
Jika tempat tinggalmu di daerah Tanjung Priok, ada dr. Prima Rizky Oktari, Sp.OT, yang bisa dikunjungi. Dokter ini berpraktek di RS Hermina Podomoro, Tanjung Priok. Alamat: Jl. Danau Agung 2 Blok E3 Kav. 4 No. 28-30 Sunter Agung, Tanjung Priok – Jakarta Utara |
Kelapa Gading |
Jika tempat tinggalmu di daerah Kelapa Gading, ada dr. Roy Edward Konstantino, Sp.OT yang bisa dikunjungi. Dokter ini berpraktek di Mitra Keluarga Kelapa Gading. Alamat: Jl. Raya Gading Kirana No.Kav.2, Klp. Gading Bar., Kec. Klp. Gading, Kota Jkt Utara, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 14240 |
Koja |
Jika tempat tinggalmu di daerah Koja, ada dr. Ismail Salim, Sp.OT yang bisa dikunjungi. Dokter ini berpraktek di RS Pelabuhan Koja. Alamat: RS Pelabuhan, Jl. Kramat Jaya - Koja Jakarta Utara |
Penjaringan |
Jika tempat tinggalmu di daerah Penjaringan, klinik dokter ortopedi terdekat yang bisa kamu kunjungi adalah Klinik VLife Pain Center, Penjaringan, Jakarta Utara. Klinik ini memiliki dokter dan asisten dokter yang berpengalaman, salah satunya dr. Michael Vanzetti Sulaiman Hardi. Alamat: Klinik VLife Pain Center, PIK Avenue Mall, 2nd Floor, No. B-16, Jl. Pantai Indah Kapuk bvd, Penjaringan, Jakarta Utara |
Jakarta Selatan
Nama Wilayah | Keteragan Nama Dokter dan Alamat Lengkapnya |
Setia Budi |
Jika tempat tinggalmu di daerah Setia Budi, klinik dokter ortopedi terdekat yang bisa kamu kunjungi ada di Jakarta Orthopedic Center. Klinik ini merupakan salah satu layanan unggulan yang ada di RS Jakarta. Salah satu dokter yang bisa ditemui adalah dr. David Idrial, Sp.OT, FICS. Alamat: RS Jakarta, Jalan Garnisun No.1, Jalan Jend.Sudirman, RT.5/RW.4, Karet Semanggi, Kec.Setiabudi, Kota Jakarta Selatan |
Pancoran |
Jika tempat tinggalmu di daerah Pancoran, ada dr. Nia Irayati Sp.OT yang bisa dikunjungi. Dokter ini berpraktek di Siloam Hospitals ASRI. Alamat: Siloam Hospitals ASRI, Jl. Duren Tiga No. 20, Duren Tiga, Jakarta Selatan |
Cilandak |
Jika tempat tinggalmu di daerah Cilandak, ada dr. Bagus Pramantha Putra Wijaya, Sp.OT yang bisa dikunjungi. Dokter ini berpraktek di Mayapada Hospital Cilandak. Alamat: Mayapada Hospital Jakarta Selatan, Jl. Lebak Bulus I Kav. 29, Cilandak Barat, Kec.Cilandak, Jakarta Selatan |
Kebayoran Baru |
Jika tempat tinggalmu di daerah Kebayoran Baru, ada dokter dr. Auliya Akbar,Sp.OT, yang bisa dikunjungi. Dokter ini berpraktek di RS Muhammadiyah Taman Puring, Jakarta Selatan. Alamat: RS Muhammadiyah Taman Puring, Jl.Gandaria I No.20 Kebayoran Baru Jakarta Selatan |
Tebet |
Jika tempat tinggalmu di daerah Pesanggrahan, ada dr. Raden Anindito Satrio Nugroho, Sp.OT yang bisa dikunjungi. Dokter ini berpraktek di RS Tebet. Alamat: RS Tebet, Jl. Letjen M.T. Haryono, Kavling 13 No. 8, RT.11/RW.5, Tebet Barat, Jakarta Selatan |
Baca Juga: Dokter Spesialis Paru Terdekat Jakarta
Jakarta Barat
Nama Wilayah | Keteragan Nama Dokter dan Alamat Lengkapnya |
Kebon Jeruk |
Jika tempat tinggalmu di daerah Kebon Jeruk, ada dr. Kisli Setiawan Pratomo, Sp.OT yang bisa dikunjungi. Dokter ini berpraktek di RS Grha Kedoya. Alamat: RS Grha Kedoya, Jalan Panjang Arteri No.26, RT.15/RW.7, Kedoya Utara, Kec. Kb. Jeruk, Jakarta Barat |
Kalideres |
Jika tempat tinggalmu di daerah Kalideres, adadr. Henrico Marindian, Sp.OT yang bisa dikunjungi. Dokter ini berpraktek di Mitra Keluarga Kalideres. Alamat: Mitra Keluarga Kalideres, Jl. Peta Selatan No.1, Kalideres, Kec. Kalideres, Jakarta Barat |
Kembangan Selatan |
Jika tinggal di daerah Kembangan Selatan, ada dr. Rizky Priambodo Wisnubaroto, Sp.OT yang bisa dikunjungi. Dokter ini berpraktek di RS Puri Indah Jakarta Barat. Alamat: RS Puri Indah, Jl. Puri Indah Raya Blok S-2 Kembangan Selatan, Jakarta Barat |
Grogol |
Jika tinggal di daerah Grogol, ada dr. Mohammad Fachri Lubis, Sp.OT (K), SPINE yang bisa dikunjungi. Dokter ini berpraktek di RS Sumber Waras. Alamat: RS Sumber Waras, Jl. Kyai Tapa No.1 Grogol, Jakarta Barat |
Palmerah |
Jika tinggal di daerah Cengkareng, ada dr. Marvin Pili, Sp.OT yang bisa dikunjungi. dokter ini berpraktek di RS PELNI. Alamat: RS PELNI, Jl. Aipda Tubun Raya No.92-94, Slipi, Palmerah, Jakarta Barat |
Jakarta Timur
Nama Wilayah | Keteragan Nama Dokter dan Alamat Lengkapnya |
Jatinegara |
Jika tinggal di daerah Jatinegara, ada Prof. Dr. dr. Ismail Hadisoebroto Dilogo, Sp.OT (K) yang bisa dikunjungi. Dokter ini berpraktek di RS Premier Jatinegara. Alamat: RS Premier Jatinegara, Jl Raya Jatinegara Timur no. 85-87 Jakarta |
Kramat Jati |
Jika tinggal di daerah Kramat Jati, adadr. Muhammad Ade Junaidi Sp.OT yang bisa dikunjungi. Dokter ini berpraktek di RS Restu Kasih. Alamat: RS Restu Kasih, Jl Raya Bogor Km 19, No.3a, RT 003/RW 001, |
Pulo Gadung |
Jika tinggal di daerah Pulo Gadung, ada dr. Muhammad Budimansyah, Sp.OT yang bisa dikunjungi. Dokter ini berpraktek di Columbia Asia Hospital Pulomas. Alamat: Columbia Asia Hospital Pulomas, Jl. Kayu Putih Raya, No.1, Kayu Putih, Kec. Pulo Gadung, Jakarta Timur |
Makassar |
Jika tinggal di daerah Makassar, ada dr. Donny Jandiana, Sp.OT yang bisa dikunjungi. Dokter ini berpraktek di RS Harum Sisma Medika. Alamat: RS Harum Sisma Medika, Jl. S. Kalimalang Tarum Barat, RT.1/RW.13, Cipinang Melayu, Kec. Makassar, Jakarta Timur |
Duren Sawit |
Jika tinggal di daerah Duren Sawit, ada dr. Muliono, Sp.OT yang bisa dikunjungi. Dokter ini berpraktek di Alia Hospital. Alamat: Alia Hospital, Jl. Pahlawan Revolusi No.100, Pd. Bambu, Kec. Duren Sawit, Jakarta Timur |
Baca Juga: Daftar Dokter Terdekat di Jakarta
Jakarta Pusat
Nama Wilayah | Keteragan Nama Dokter dan Alamat Lengkapnya |
Kemayoran |
Jika tinggal di daerah Kemayoran, ada dr. Afif Alhadi, Sp.OT yang bisa dikunjungi. Dokter ini berpraktek di RS RS Hermina Kemayoran. Alamat: RS Hermina Kemayoran, B-10, Jl. Selangit, RW.10, Gn. Sahari Sel., Kec. Kemayoran, Jakarta Pusat |
Sawah Besar |
Jika tinggal di daerah Sawah Besar, ada dr. Marquee Kenny Tumbelaka, Sp.OT yang bisa dikunjungi. Dokter ini berpraktek di RS Husada Jakarta. Alamat: RS Husada Jakarta, Jl. Raya Mangga Besar No.137-139, Mangga Dua Sel., Kecamatan Sawah Besar, Jakarta Pusat |
Menteng |
Jika tinggal di daerah Menteng, ada dr. Karuniawan Purwantono, Sp.OT yang bisa dikunjungi. Dokter ini berpraktek di Primaya Hospital PGI Cikini, Menteng. Alamat: Primaya Hospital PGI Cikini, Jl. Raden Saleh Raya No.40, RT.12/RW.2, Cikini, Kec. Menteng, Jakarta Pusat |
Cempaka Putih |
Jika tinggal di daerah Cempaka Putih, ada dr. Muhammad Nurul Qomaruzzaman, Sp.OT yang bisa dikunjungi. Dokter ini berpraktek di Primaya Hospital Evasari. Alamat: Primaya Hospital Evasari Jl. Rawamangun No.47, RW.3, Rawasari, Kec. Cemp. Putih, Jakarta Pusat |
Senen |
Jika tinggal di daerah Senen, ada dr. Yudistira Parulian Siregar, Sp.OT yang bisa dikunjungi. dokter ini berpraktek di RS St Carolus, Senen. Alamat: RS St Carolus, Jalan Salemba Raya No. 41 Jakarta 10440 |
Selalu Simpan Alamat Praktek Dokter Ortopedi Terdekat
Tidak ada yang pernah tahu kapan seseorang akan mengalami kecelakaan saat berolahraga. Karena itu, selalu simpan alamat klinik dokter ortopedi terdekat agar bisa segera mendapatkan pertolongan yang dibutuhkan.
Baca Juga: Daftar Dokter Kecantikan Terdekat di Bekasi